kita akan membuat sebuah jaringan seperti toopologi diatas dengan menggunakan 2 buah pc router yang sudah ter-install tty linux untuk tuto...

Membuat Jaringan dengan 2 PC Router Menggunakkan TTY Linux

kita akan membuat sebuah jaringan seperti toopologi diatas dengan menggunakan 2 buah pc router yang sudah ter-install tty linux untuk tutorial menginstall tty linux silahkan klik disini

pc router : tty linux dengan ip network 192.168.5.0/25
client 1: Windows xp dengan ip network 192.168.1.0/25
client 2: Windows xp dengan ip network 192.168.2.0/25

settingan pc router 2 (sebelah kanan)

#vi /etc/sysconfig/network-scripts/ifcfg-eth0

ubah setinggan menjadi seperi berikut.


 selanjutnya setting eth1 dengan perintah

#vi /etc/sysconfig/network-scripts/ifcfg-eth1


#service network restart

setelah itu cek dengan cara mengetikkan perintah ifconfig



#echo 1 > /proc/sys/net/ipv4/ip_forward
#/etc/rc.d/init.d/firewall stop

lakukan langkah yang sama pada pc router yang di sebelah kanan dengan memasukkan ip pada eth0 yakni 192.168.5.2 dan eth1 dengan ip 192.168.2.1

setelah itu lakukan settingan berikut pada pc router 2 (yang disebelah kiri):

#route add -net 192.168.2.0 netmask gw 255.255.255.0 gw 192.168.5.2 dev eth0

setelah itu lakukan settingan berikut pada pc router  (yang disebelah kanan):

#route add -net 192.168.1.0 netmask gw 255.255.255.0 gw 192.168.5.1 dev eth0


penjelasan:
192.168.2.0 : merupakan ip dari client 2
255.255.255.0: netmask dari client 2
192.168.5.2 : ip dari pc router yang dilalui oleh client 2


selanjutnya masukkan ip pada masing-masing pc client


pc client 2 


setelah itu matikan firewall pada kedua pc client. lalu lakukan pengujian pada kedua pc.

0 komentar: